Grup Riset Computer Vision FILKOM UB dan Karyanya

Karya dari grup riset Computer Vision, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Brawijaya, yaitu Mini Electric Seater dan Smart Wheelchair. Kedua prototype ini digunakan untuk membantu para penyandang disabilitas berbasiskan teknologi vision.

Anggota tim grup riset Computer Vision dari kiri, mas Randy Cahya, mas Putra Pandu, mas Rizal Maulana, Bu Fitri Utaminingrum sekaligus ketua tim, mas Sigit, mas Ali Fauzi, dan yang tak nampak di foto ini adalah mas Dahnial Syauqy. Untuk prototype mini electric seater, kami melibatkan juga mahasiswa S2 FILKOM UB, Renaldi.

Beberapa hari terakhir, semenjak acara UBITIG banyak media yang meliput produk kami mulai e-newspaper sampai TV Nasional. Dukungan dan masukan yang membangun kami terima dengan senang hati dan tangan terbuka. Terima kasih kepada semua yang turut andil dalam pengembangan karya dari grup riset Computer Vision ini. šŸ˜ŠšŸ˜ŠšŸ˜Š – with Rizal, Shela, ćƒ’ć‚«ćƒ«Ā , Sigit, M., Randy, Bu Fitri Utaminingrum, and Dahnial at Gedung H Computer Vision Research Group

View on Path

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *